Dari sekian banyak elemen penting yang ada pada motor, oli merupakan elemen yang sangat penting untuk dijaga keberadaannya. Baik tidaknya kualitas mesin motor anda sangat ditentukan oleh jenis dan merk oli yang digunakannya. Gunakan oli synthetic untuk motor anda karena oli synthetic memiliki banyak keunggulan dibandingkan dengan oli mineral biasa. Sangat banyak jenis dan merk oli synthetic yang saat ini beredar di masyarakat. 

Kondisi seperti itu akan memaksa kita untuk selektif dalam memilihnya. Gunakanlah oli synthetic terbaik dan berkualitas agar kondisi mesin motor anda selalu berada dalam kondisi yang prima dan kendaraan anda akan laik digunakan kapan saja dan dimana saja. Pada saat anda akan menggunakan merk oli synthetic yang berkualitas, anda harus memiliki pengetahuan tentang bagaimana cara atau tips memilih oli synthetic berkualitas yang akan mampu meningkatkan performa mesin motor anda setiap saat.

Ada beberapa hal yang berkaitan dengan tips memilih oli synthetic terbaik yang harus anda ketahui agar anda tidak salah ketika membelinya. Adapun beberapa hal tersebut adalah sebagai berikut :

 oli synthetic terbaik


Pilihlah oli synthetic yang memiliki zat aditif yang mampu mengatasi panas mesin. Adanya aditif, misalnya molybdenum, mampu mengurangi gesekan di bagian dalam ruang mesin sehingga kerja mesin jadi lebih ringan dan tarikan lebih spontan, BBM yg lebih irit, dan suhu mesin terjaga tidak terlalu panas.

Oli motor synthetic juga harus memiliki kekentalan yang pas. Oli synthetic harus memiliki aditif molybdenum yg berguna utk mengurangi gesekan dalam mesin sehingga kinerja mesin jadi lebih efisien.

Oli synthetic terbaik harus bersertifikat. Ada jenis sertifikat yang beredar, yaitu API dan JASO. JASO MA adalah kode untuk menunjukkan bahwa oli tersebut sangat cocok untuk motor berkopling basah (terendam oli) dan umumnya semua motor yang masuk ke indonesia menganut sistem kopling basah ini. Sedangkan kode di belakang JASO menunjukkan kualitas sertifikat. Khusus untuk motor matic pilih yang ada kode JASO MB karena tipe mesinnya berbeda.

Bagi anda yang masih bingung memilih merk oli synthetic yang berkualitas bagi motor anda, disarankan untuk anda menggunakan oli motor synthetic dari Top 1. Ya, Oli Top 1 merupakan oli motor sintetik yang hampir semua orang sudah sangat mengenal kelebihan dari oli jenis ini. Jadi, ingin mesin motor anda selalu prima ? gunakan oli Top One.
Axact

Axact

Vestibulum bibendum felis sit amet dolor auctor molestie. In dignissim eget nibh id dapibus. Fusce et suscipit orci. Aliquam sit amet urna lorem. Duis eu imperdiet nunc, non imperdiet libero.

Post A Comment:

0 comments: